Selasa, 01 April 2014

KONSEP AKUNTANSI GABUNGAN USAHA DALAM AKUNTANSI UNTUK INVESTASI DALAM SAHAM

Konsep Gabungan Usaha, ada 2 metode yaitu :
1. Metode penyatuan kepentingan
pada metode ini aktiva-aktiva dalam perusahaan baru dinilai sama dengan nilai buku dan besarnya investasi pada perusahaan yang digabung sebesar aktiva bersih masing-masing

2. Metode pembelian
aktiva harus dicatat sesuai sebesar harga pokok bagi pembeli sehingga jumlahnya tidak perlu    sama dengan nilai yang perlu dilaporkan dalam buku penjual dan harus dibuat pembukuan baru dan dicatat sesuai pembeliannya. 

Akuntansi Untuk Investasi Saham Dalam Daham
Definisi dari Investasi sendiri adalah suatu pembelian asset perusahaan yang bisa dijual belikan . dalam investasi terdapat dua metode yaitu :
1. Equity Method
Dalam metode ini investasi dicatat sebesar biaya perolehan dan disesuaikan dengan keuntungan, kerugian, dan deviden. Investor akan mencatat laba apabila perusahaan investasi mendapatkan laba dan akun investasi akan bertambah.

2. Cost Method
Investasi dalam saham biasa dicatat sebesar biaya yang dikeluarkan. Deviden dari laba berikutnya dilaporkan sebagai pendapatan deviden , kecuali jika deviden yg diterima melebihi bagian laba investor setelah saham diperoleh dan dianggap sebagai pengembalian modal dan dicatat sebagai pengurangan terhadap akun investasi.



 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar